Cara Agar Blog Kita Ditemukan di Search Engine

Pagi semuanya!!!
dipagi yang cerah ini saya mau memeri tau search engine apa saja yang harus didaftarkan blognya agar banyak pengunjung di blog kita.
ini dia beberapa search engine yang harus anda daftarkan:
- www.google.com/addurl/
- www.google.com/webmasters/tools/ (khusus yang ahli saja / expert)
- www.submitexpress.com/submit.html (pihak ketiga)
- www.altavista.com/addurl/default
- search.yahoo.com/info/submit.html

submit alamat blog / situs ke web direktori terkenal
- www.dmoz.org

promosi baik-baik
- pasang signature email kita yang ada link blog atau website kita (hati-hati email kita diangap spam)
- pasang signature di komentar blog atau forum walaupun nofollow
- pasang iklan di iklan online gratisan
- masukkan blog kita di web direktori lokal dan internasional sebanyak-banyaknya
- daftar direktori blog seperti blog-indonesia.com
- pakai pakaian atau atribut yang ada tulisan alamat situs kita
- kalau kenalan sama orang lain di internet jangan lupa promosi blog kita.
- pasang link blog kita di profil friendster, facebook, hi5, myspace, dan lain-lain.

udah tau kan?sekarang daftarkan blog anda ke search engine itu!!!hehehe

2 komentar:

apriabunawas mengatakan...

akan dicoba.thanks soalnya banyak dech

FZABoyZ mengatakan...

silahkan dicoba

Posting Komentar

Silahkan berkomentar jika anda berkenan.
karena komentar anda sangat dibutuhkan untuk kemajuan blog ini

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...